Posts by Rizal Muharam
Page 3 of 14

Pucuk Dicinta, Penjara Pun Tiba

Pepatah populer bilang “Pucuk dicinta, ulam pun tiba”.. Pas lagi kepengen banget eh kebeneran barangnya ada bahkan harganya jauh dibawah budget yang udah kita siapin. Wow gaskeuun, pasti gercep (gerak cepet) dong, tanpa tapi, tanpa nanti.. hehe.. Eits tunggu dulu bestie, jangan-jangan itu barang hasil curian, bisa jadi kan? Teliti sebelum membeli, itu mungkin tips […]

Continue Reading →
 

Yang Perlu Klien Lakukan Sebelum Mencari Bantuan Hukum

Siapa disini yang mampir gara-gara baca judulnya? Cung! Lagi punya permasalahan hukum kah? Tenang, selama statusnya manusia hidup pasti akan ketemu sama masalah. Ups kata ‘masalah’ kok kedengarannya negatif ya, gimana kalau kita ganti jadi ‘pancingan’? Kok pancingan? Emang mancing mania? Hehe.. Hakikatnya masalah itu ada sebagai “alarm”, ada sesuatu yang keliru dalam hidup kita […]

Continue Reading →
 

Ancaman Pidana Pelaku Pembunuhan Berencana

Ilustrasi cerita ini hanya untuk tujuan edukasi, jika ada kesamaan nama tokoh, tempat kejadian atau pun cerita, itu hanya kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan** “Bro Joko meminjam uang dari Feri Santo sejumlah Rp. 200 juta sejak Maret 2019. Bro Joko berjanji paling lama 1 bulan akan mengembalikannya. 3 tahun berlalu dan ternyata belum […]

Continue Reading →
 

Siapa Saja Yang Berhak Memperoleh Bantuan Hukum?

Bantuan Hukum dari pemerintah kepada masyarakat adalah salah satu bentuk dari hubungan hukum. Karena semenjak bergesernya paradigma dari “negara penjaga malam” yang awalnya hanya bertugas di bidang keamanan dalam negeri, kini negara menjadi pengelola kesejahteraan warga negara (bestuurzorg). Negara memberlakukan sistem administrasi untuk memasuki wilayah privat warganya dengan tujuan menciptakan kesejahteraan bagi warganya, termasuk disini […]

Continue Reading →
 

Kejahatan Yang Tidak Bisa Dihukum

“Pasca gelar perkara 19 Mei 2022, Polda Banten tidak menetapkan IW seorang honorer dan temannya berinisial SD (50) sebagai PNS di Kejari Cilegon, yang kedapatan membawa charger HP yang berisi narkotika jenis sabu-sabu sebagai tersangka, hanya sebatas saksi karena tidak memiliki mens rea atau niat seseorang melakukan kejahatan”. Demikian kesimpulan berita yang sempat ramai di […]

Continue Reading →
 

RUU KUHP, Rakyat Sejahtera Atau Sengsara?

Ramainya pemberitaan seputar RUU KUHP 2022 dengan segala polemiknya membuat jiwa kebodohan dan ke-kepo-an saya meronta-ronta, hehe.. Maklum diri ini masih pemula di dunia ilmu hukum tapi alhamdulillah Allah masih terus memberi semangat belajar yang tak pernah padam. Teringat nasehat motivator yang pernah saya dengar, “manusia harus punya sikap mental selalu merasa hijau alias terus bertumbuh, karena […]

Continue Reading →